Cara Mengatasi Task Manager Error Pada Windows

Cara Mengatasi Task Manager Error Pada Windows - Bagi anda yang pernah mengalami hal yang sama seperti saya ini, tenang karena hal ini cukup mudah dilakukan kalian tidak usah menyetting semua pengaturan di pc anda, melainkan anda hanya mendownload sebuah aplikasi yang bernama Task Manager Fix dan hanya klik fix task manager. Oke langsung saja kalian mencoba tutorial saya dan download terlebih dahulu aplikasinya di Download Task Manager Fix.

Cara Penggunaannya:
1.Download terlebih dahulu filenya
2.Kemudian extract filenya kedalam bentuk berkas
3.Buka Filenya dengan cara Run Administrator
4.Klik Fix Task Manager

5.Done


Sekian dari saya bila ada yang perlu ditanyakan bisa dengan berkomentar.....

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Cara Mengatasi Task Manager Error Pada Windows "

Posting Komentar